Rabu, 19 Juni 2013

Keutamaan Shalat Zhuhur



Pada waktu zhuhur,warna alam menguning dan berpengaruh terhadap perut dan sistem pencernaan manusia secara keseluruhan.Warna ini juga memiliki pengaruh terhadap hati.Disamping itu warna kuning juga mempunyai rahasia yang berkaitan dengan keceriahan seseorang.Jadi merka yang selalu ketinggalan, atau melewati shalat zhuhur berulang-ulang kali,akan menghadapi masalah dalam sisitem pencernaan serta berkurang keceriaannya.

Shalat dapat menstabilkan anggota tubuh,menyalurkan darah yang dibutuhkan bagi kepala dan otak,memulihkann peredaran darah,serta membantu darah yang tersumbat pada kedua kaki supaya darah tersalur pada jantung.Hal ini dalam batasan tertentu dapat mencegah terjadinya penyakit pada kedua lutut.


Sebagaimana shalat-shalat tersebut memiliki manfaat bagi jasmani dan rohani yang tidak terhitung.

"Dan jika kalian menghitung-hitung nikmat Allah,niscaya kalian tak dapat menentukan jumlanya..."<an-Nahl[16]:18>

Seorang muslim yang tidak melaksanakan atau terlambat melaksanakan shalat tersebut,tidak hanya haram mendapatkan pahala akhirat,tetapi juga tubuhnya tidak memperolah manfaat besar yang seharusnya diperoleh melalui shalat berjamaah bersama kaum muslim lainnya.