Kamis, 10 Juli 2014

Mengapa Selalu Ada Stigma dan Diskriminasi Negatif Terhadap Pasien Tuberkulosis ....?

Sebagai salah satu penyakit yang banyak dialami oleh penduduk dunia,termasuk Indonesia.Sampai saat ini tingkat stigma dan diskriminasi masih sangat tinggi.Hal ini tentu akan membatasi kesempatan mereka dalam hal pendidikan,pekerjaan,bahkan pernikahan.Sampai saat ini masih banyak masyarakat masih percaya bahwa penyakit Tuberkulosis merupakan kutukan Tuhan dan sangat menular.Padahal faktanya Tuberkulosis di sebabkan oleh bakteri dan itu bisa disembuhkan.